Selamat datang di cahayabundaastuti.com

Balasan Puisi Berjudul Paman Doblang karya WS Rendra.

Selasa, 05 November 20240 komentar

Balasan Puisi berjudul Paman Doblang karya WS Rendra.


Dimana Suara Kebenaran
Oleh:

Jeruji Digital di balik layar, dunia maya terbentang luas
Namun jeruji algoritma membatasi
Suara kebenaran terkadang teredam
Dalam labirin data, kita terbelenggu

Paman Doblang hadir di era digital
Perjuanganmu bertransformasi
Dari tinta menjadi kode, dari kertas ke layar hape
Menelisik keadilan di dunia maya

Kisahmu, warisan digital
Setiap larikmu, tetap relevan
Dalam bentuk digital, inspirasi terdepan
Generasi milenial ikuti perjuanganmu
Berbekal senjata kata-kata di dunia maya

Di tengah gemerlap dunia maya
Kita tetap memeluk kebenaran sejati
Kekuatan komunitas, bekal bersatu
Memcari keadilan menjadi tantangan
Kisahmu lambang ketidakadilan.

Surakarta Hadiningrat, 6 Novrmber 2024
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Cahaya Bunda Astuti | Creating Website | Ali Hasyim | Mas Alizacky | Pusat Promosi
Copyright © 2016. Cahaya Bunda Astuti - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by Cahayabundaastuti.com
Proudly powered by Blogger